(Video) Optimalisasi Zakat BSI: Dorong Pertumbuhan Ekonomi Masyarakat dengan Penyaluran Zakat Rp268,6 Miliar

Jakarta, 10 Februari 2025 – PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) terus berikan manfaat untuk masyarakat lewat penyaluran zakat perusahaan. Total zakat yang disalurkan sebesar Rp268,6 miliar, BSI berhasil memberikan manfaat bagi 225.651 masyarakat di berbagai sektor. Keberhasilan ini seiring dengan pertumbuhan laba bersih BSI yang mencapai Rp7,01 triliun, tumbuh 22,83% secara tahunan.

Direktur Compliance & Human Capital BSI, Tribuana Tunggadewi, menjelaskan bahwa peningkatan laba BSI di atas rata-rata industri menjadi pendorong utama dalam memperluas manfaat zakat bagi masyarakat. Penyaluran zakat BSI mencakup sektor ekonomi, pendidikan, kemanusiaan, kesehatan, dan dakwah advokasi. Fokus utama penyaluran zakat adalah sektor kemanusiaan dan ekonomi, sejalan dengan mitigasi bencana yang terjadi di Indonesia dan pengembangan UMKM.(redaksi)

Related Posts

(VIDEO) Petani Manfaatkan Aset KAI untuk Perkebunan di Jalur Non-Aktif

Jakarta, 26 April 2025 – Sejumlah petani tampak sibuk mengolah lahan di jalur non-aktif milik PT Kereta Api Indonesia (Persero), sebagai bagian dari program pemanfaatan aset untuk mendukung ketahanan pangan…

(VIDEO) Penghargaan KAI untuk Petugas Penyelamat ODGJ, Refleksi Budaya SDGs

Jakarta, 25 April 2025 – Suasana haru tampak saat Vice President KAI Divre II Sumbar, Muh. Tri Setyawan, menyerahkan piagam penghargaan kepada Diva Siswanto di Ruang Rapat Buya Hamka. Penghargaan…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *