(VIDEO) KA Bandara Yogyakarta Jadi Pilihan Favorit Penumpang Saat Lebaran

Jakarta, 14 April 2025 – Suasana nyaman dan tertib terlihat di peron KA Bandara Yogyakarta, di mana penumpang menunggu keberangkatan dengan percaya diri berkat on-time performance (OTP) 99,8 persen selama Lebaran 2025. “Capaian ini merupakan bukti nyata kepercayaan masyarakat terhadap layanan KA Bandara yang aman, tepat waktu, dan nyaman,” kata Ayep Hanapi, Manajer Komunikasi Perusahaan PT Railink. Selama periode Lebaran, 206.580 penumpang memanfaatkan layanan ini, meningkat 8 persen dari tahun sebelumnya, dan lebih dari 60 persen penumpang pesawat di YIA memilih kereta bandara sebagai solusi mobilitas utama. (Redaksi)

 

Related Posts

Kartini Masa Kini di Balik Kokohnya Infrastruktur Kereta

Jakarta, 25 April 2025 – Dalam rangka memperingati Hari Kartini yang jatuh pada 21 April lalu, KAI Properti menyoroti peran perempuan sebagai sosok yang memegang peranan penting dalam pembangunan dan…

KAI Dukung Asta Cita Pemerintah Melalui Pemanfaatan Aset untuk Ketahanan Pangan Nasional

Jakarta, 26 April 2025 – PT Kereta Api Indonesia (Persero) (KAI) menunjukkan komitmennya dalam mendukung program ketahanan pangan nasional yang merupakan bagian dari delapan cita-cita (Asta Cita) pemerintah. Langkah konkret…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *