(FOTO) Kemacetan Truk di NPCT1 Tanjung Priok, Pelindo Siapkan Solusi Pengurai

Pelindo Pasca Evaluasi 3 Pelindo Pasca Evaluasi 1

Jakarta, 23 April 2025 – Deretan truk petikemas tampak mengular di area Terminal NPCT1, Pelabuhan Tanjung Priok, menggambarkan kepadatan yang sempat terjadi pada 17-18 April lalu. Suasana sibuk ini menjadi bukti nyata bagaimana lonjakan aktivitas melebihi kapasitas operasional dapat memicu kemacetan parah, terlebih saat tiga kapal bersandar bersamaan dan alat bongkar muat harus melayani truk di luar batas normal.

 Direktur Utama Pelindo, Arif Suhartono, menegaskan, “Permasalahan kemacetan di Pelabuhan Tanjung Priok adalah akibat kecerobohan dan ketidakcermatan NPCT1 dalam melakukan perencanaan operasi.” Kini, setelah evaluasi internal dan kolaborasi dengan otoritas pelabuhan, arus logistik di NPCT1 telah kembali normal. Pelindo pun terus berupaya memperbaiki sistem operasional dan menyiapkan solusi jangka panjang agar kemacetan serupa tidak terulang, termasuk dengan pembangunan akses baru dan pengendalian jumlah kapal serta truk di terminal ini.
(Redaksi)

Related Posts

(FOTO) KAI Berikan Apresiasi kepada Stakeholder dalam Acara Penghargaan di Bandung

Jakarta, 25 April 2025 – Suasana hangat terlihat saat perwakilan stakeholder dan mitra menerima penghargaan dari PT Kereta Api Indonesia (Persero) dalam acara “KAI Stakeholder’s Gathering & Award” di Bandung.…

(FOTO) PLTS KAI di Stasiun Yogyakarta, Simbol Transportasi Ramah Lingkungan

Jakarta, 23 April 2025 – Instalasi Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) di Stasiun Yogyakarta menjadi bukti nyata komitmen KAI terhadap transportasi ramah lingkungan. Panel surya yang terpasang di atap stasiun…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *