(FOTO) BSI dan TDA Berkolaborasi Perkuat Ekosistem UMKM Syariah Nasional

Jakarta, 19 Januari 2025 – PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) menandai langkah strategis pengembangan UMKM dengan menjalin kerjasama bersama Komunitas Pengusaha Tangan Di Atas (TDA) yang memiliki jaringan 45.000 pengusaha di 110 daerah Indonesia. Direktur Sales & Distribution BSI Anton Sukarna menyampaikan bahwa kolaborasi ini merupakan respons terhadap potensi 64,2 juta pengusaha UMKM di Indonesia yang membutuhkan layanan keuangan syariah. Kesuksesan strategi ini tercermin dari pertumbuhan tabungan bisnis BSI sebesar 31,19% year-on-year dengan 38.000 nasabah pengusaha hingga Desember 2024, menunjukkan meningkatnya kepercayaan pelaku UMKM terhadap sistem keuangan syariah. Melalui kerjasama ini, BSI dan TDA berkomitmen untuk terus mendorong pengembangan ekosistem UMKM syariah yang berkelanjutan di Indonesia. (Redaksi)

Related Posts

(FOTO) KAI Berikan Apresiasi kepada Stakeholder dalam Acara Penghargaan di Bandung

Jakarta, 25 April 2025 – Suasana hangat terlihat saat perwakilan stakeholder dan mitra menerima penghargaan dari PT Kereta Api Indonesia (Persero) dalam acara “KAI Stakeholder’s Gathering & Award” di Bandung.…

GIFS 2025, Langkah Strategis BSI Menuju Kepemimpinan Global di Sektor Syariah

Jakarta, 23 April 2025 – PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) terus memperkuat posisi Indonesia di ranah keuangan syariah global melalui ajang Global Islamic Finance Summit (GIFS) 2025. Forum ini…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *