UMKM Binaan Pertamina Unjuk Gigi di INACRAFT 2025, Raih Transaksi Lebih Rp4,2 Miliar dan Sabet Penghargaan Booth Terbaik

Jakarta – The International Handicraft Trade Fair (INACRAFT) 2025 resmi berakhir dengan pencapaian besar bagi Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) binaan Pertamina. Selama lima hari penyelenggaraannya, 5-9 Februari 2025, UMKM…

Menguat, Rupiah Kembali Dekati Level 16.200

Jakarta – melanjutkan posisi menguat pada Rabu, 22 Januari 2025. Rupiah ditutup menguat 63 point terhadap Dolar AS (USD), setelah sebelumnya sempat menguat 65 point di level 16.279 dari penutupan…

NasDem Usul Pekerja Tak Bisa WFA Sebelum Lebaran Diberi Insentif

Jakarta – Pemerintah mengkaji kemungkinan kerja dari mana saja atau work from anywhere ( WFA ) sebelum masa cuti bersama dan libur Lebaran 2025. Anggota Komisi IX DPR dari Fraksi…

Selebgram Isa Zega Jadi Tersangka UU ITE, Langsung Ditahan

Jakarta – Selebgram Isa Zega menjadi tersangka kasus UU ITE. Isa Zega langsung ditahan usai menjalani serangkaian pemeriksaan. Kasubdit II Siber Ditressiber Polda Jatim AKBP Charles P Tampubolon memastikan, Isa…

Prabowo Kirimkan Ini Bunga Anggrek untuk Megawati yang Berulang Tahun

Jakarta – Presiden Prabowo Subianto mengirimkan karangan bunga dan anggrek untuk Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri yang merayakan HUT ke-78 kemarin. Bagaimana wujud bunga anggrek yang dari Prabowo untuk Megawati? Berdasarkan…

KPK Tangkap Buron Kasus Korupsi e-KTP Paulus Tannos!

Jakarta – KPK menangkap buron kasus korupsi e-KTP Paulus Tannos . Paulus Tannos telah menjadi buron sejak tahun 2019. Berdasarkan informasi dari sumber di KPK yang diperoleh, Jumat (24/1/2025), Paulus…

Korban Kebakaran Glodok Plaza Teridentifikasi, berprofesi sebagai Pegawai BUMN dan Pramugari

Jakarta – Polisi mengungkap identitas tiga korban tewas kebakaran Glodok Plaza , Jakarta Barat (Jakbar). Satu korban bernama Zukhi F Radja (42) merupakan pegawai BUMN. “Korban merupakan pegawai BUMN,” ujar…

Inovasi PTPP Kurangi Sampah Plastik Sukses Raih Apresiasi di Fortune Indonesia Change The World Awards

Jakarta- PT PP (Persero) Tbk (PTPP) terus menunjukkan kepeduliannya terhadap lingkungan dengan menghadirkan program Reverse Vending Machine (RVM), sebuah inovasi yang berhasil mendapat penghargaan dalam ajang Fortune Indonesia Change The…

Transaksi SPPA Capai Rp246 Triliun di 2024, BEI Siap Luncurkan Layanan Repo di 2025

Jakarta – PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatat total nilai transaksi melalui Sistem Penyelenggara Pasar Alternatif (SPPA) mencapai Rp246,1 triliun sepanjang 2024. Angka ini meningkat lebih dari 76% dibandingkan dengan…

Merdeka Copper Catat Pendapatan Rp 34 Triliun di 2024

Jakarta – PT Merdeka Copper Gold Tbk (MDKA) membukukan kinerja gemilang di kuartal IV 2024 dengan pertumbuhan produksi yang kuat, efisiensi biaya, dan kemajuan strategis di segmen emas, tembaga, serta…